You are viewing a single comment's thread from:
RE: Cintaku terhalang Osteosarcoma
Ayah saya sudah meninggal belasan tahun lalu, tapi sampai saat ini saya masih sering menangis jika mengingatnya, khususnya di saat sedang sendiri saat terbangun di tengah malam. Tapi, pada akhirnya setiap orang memang harus pergi, setiap orang memang akan sendiri. Kasih sayang ketika masih bersama, itu lah yang berharga, dan setiap yang pergi tetap ada selama mereka ada di ingatan dan doa.