You are viewing a single comment's thread from:

RE: Freedom of Expression in Indönesia and Legal Issues for Steemians (Bilingual)

in #writing7 years ago

Postingan yang penting dan bagus sekali. Saya menjadi mengerti tentang tips yang diberikan ini: hindari konten melanggar kesusilaan; konten perjudian; konten yang memuat penghinaan dan/atau pencemaran nama baik; konten pemerasan atau pengancaman; konten yang merugikan konsumen dan konten permusuhan berkenaan dg Isu SARA. Terimakasih sharingnya @stesmithukum

Sort: