Sudah Tau Kebiasaan Buruk. Mengapa Kita Melakukannya?

in #writing6 years ago

girl-1064664_1280.jpgsumber

Tentu kita semua mengetahui kebiasaan buruk apa yang sering kita lakukan. Merokok, makan makanan yang tidak sehat, mengkonsumsi alkohol yang berlebihan dan gaya hidup yang tidak aktif hanyalah beberapa dari hal-hal yang ditanamkan ke dalam diri kita sebagai perilaku yang harus kita hindari untuk meningkatkan kesejahteraan hidup kita secara keseluruhan.

Jika kita tahu kebiasaan buruk itu sangat merugikan kesehatan kita, mengapa kita terus melakukannya? Mengapa kita tidak bisa melawan kebiasaan buruk itu?

Kita semua menikmati perilaku yang kita tahu tidak baik untuk kita dan ada beberapa alasan mengapa kita terus melanjutkan kebiasaan-kebiasaan ini:

tobacco-3251415_1280.jpgsumber

Kebiasaan buruk memberi kita kenyamanan

Yang pertama adalah kebutuhan kita untuk merasa nyaman dan melakukan apa pun yang diperlukan untuk mencapai keadaan ini. Ini menjelaskan mengapa kita terus menikmati kebiasaan buruk dan merasa sulit untuk berhenti, rasa nyaman adalah alasan utamanya.

Misalkan kita Merokok pada saat jam istirahat kerja menyebabkan otak kita mengasosiasikan kebiasaan itu dengan kebebasan dari pekerjaan dan bersantai. Atau seseorang yang meminum alkohol dapat dikaitkan dengan membiarkan dirinya dan pikirannya pergi bersenang-senang setelah masa-masa sulit.

woman-918616_1280.jpgsumber

Karena semua orang juga melakukan kebiasaan buruk

Kita sering merasionalisasi perilaku buruk dengan masyarakat. Jika masyarakat secara keseluruhan merasa menerimanya karena sejumlah besar orang melakukan hal yang sama, maka itu pasti kita merasa juga baik bagi kita untuk melakukannya. Tidak sulit untuk menemukan kebiasaan buruk yang dapat diterima secara sosial. Merokok adalah hal yang sangat banyak dilakukan orang.

Sekarang kita sudah mengetahui alasan apa yang membuat kita tetap melakukan kebiasaan buruk. Nah, yang jadi pertanyaan sekarang bagaimana caranya kita berhenti dari kebiasaan buruk itu? Siapa diantara Steemian yang mempunyai jawabannya bisa komentar di kolom bawah. Saya @boy801, mengharapkan vote dan follow.

IMG-20180712-WA0015.jpg
IMG-20180718-WA0016.jpg
09-41-35-8917aebwbd.jpg

Sort:  

Congratulations @boy801! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You published a post every day of the week

Click on the badge to view your Board of Honor.
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Do not miss the last post from @steemitboard:

SteemitBoard Ranking update - Steem Power, Followers and Following added

Support SteemitBoard's project! Vote for its witness and get one more award!