#ulog | my story 03: The Reason, Why I become An UloggersteemCreated with Sketch.

in #ulog6 years ago (edited)

https://s3.us-east-2.amazonaws.com/partiko.io/img/dwiitavita-ulog--my-story-03-the-reason-why-i-become-an-ulogger-1529507014535.png

Dear Ulogger,
Dear Steemian,

Sebenarnya sudah 1 bulan yang lalu ingin bergabung dalam hashtag #ulog. Tapi karena kesibukan dan waktu yang sempit jadi tertunda terus. Pertama mengetahui tentang hashtag #ulog dari postingan seorang steemian Indonesia bang @alzamna, tapi waktu itu masih dalam edisi postingan bahasa Inggris. Pertama kali komentar di postingan tersebut dapat upvote dari pemilik #ulog Mr. @surpassinggoogle dengan nilai luarbiasa. Dan jadi benar-benar tertarik dengan #ulog. Bang @alzamna menyarankan saya untuk gabung di discord @surpassinggoogle supaya tahu lebih banyak tentang informasi #ulog.

Saya mulai mencari tahu tentang #ulog dari postingan para steemian Filipina. Bagaimana cara bergabung dan syarat-syarat menggunakan hashtag tersebut. Memfollow akun @surpassinggoogle, @ulog, dan @teardrops juga @dynamicgreentk. Sedikit demi sedikit belajar tentang #ulog tapi belum juga berani menggunakan hashtag tersebut. Hingga beberapa hari lalu membaca postingan bang @suheri tentang project dynamicsteemians weekly contest dengan hashtag #ulog. Bang @suheri menjelaskan bahwa project baru dynamicsteemians @dynamicgreentk bersama hashtag #ulog dalam postingan bahasa Ibu (untuk mendapatkan steem basic income dengan cara aktif berkomentar di postingan dengan hashtag #ulog dan akan dipilih setiap minggunya. Untuk info bisa gabung di discord dynamicsteemians.) Dan sehari berikutnya saya mulai berani menggunakan hashtag #ulog serta mengajak kawan-kawan ksi-tw untuk bergabung dalam project dynamicsteemians ini.

Kawan-kawan dari ksi-tw (Komunitas Steemit Indonesia Chapter Taiwan) dan kawan steemian lainnya mulai tertarik untuk menggunakan hashtag #ulog ini. Dan beberapa masih bingung meski sudah dijelaskan, saya mafhum karena banyak yang masih baru dan saya pun dulu juga demikian. Maka dari itu untuk cerita #ulog kali ini saya ingin berbagi langkah-langkah menjadi bagian dari #ulog atau ulogger.

Ulog itu apa sih??

Ulog atau ulogger adalah project dari Mr. @surpassinggoogle untuk membantu para steemian Filipina khususnya dan dunia pada umumnya untuk bersama maju di steemit. Membuat postingan original dari kisah-kisah sederhana tentang keseharian kita. Karena U dalam Ulog adalah representasi dari KAMU, cerita tentang keseharian kamu, siapa kamu, teman kamu, keluarga kamu, buku kesukaanmu, apapun itu. Yeaah..semua tentang kamu, iyaaa KAMU.

Apa syarat bergabung #ulog

ulogsimportant.PNG

Sebenarnya tidak ada syarat khusus hanya beberapa saja untuk menandakan kita sebagai ulogger. Sesuai aturan yang ditetapkan oleh pendiri #ulog.

tips.png

Untuk syarat yang nomer 4 tentang header/footer kebanyakan masih bingung. Saya pun awal juga demikian. Berdasar informasi di discord dynamicsteemians https://discord.gg/ccdH75 saya jadi tahu bagaimana mendapatkan footer tersebut. Masuk pada hashtag #request-footer-ulog disitu kita diminta untuk mentransfer sbd atau steem sebesar 0,1 sbd atau 0,1 steem pada akun @phantum04. Akun tersebut yang nanti akan membuat footer #ulog kita. Tapi jangan lupa setelah transfer, konfirmasi dulu supaya mereka tahu dan segera membikin footer #ulog kita.

sketch-1529500616741.png

Karena project #ulog ini di Indonesia termasuk bagian dari project dynamicsteemians maka kita wajib juga membuat footer dynamicsteemians. Yaitu dengan masuk di hashtag #request-footer-dynamicsteemians. Ini masih tetap di discord dynamicsteemians lhooo. Disitu kita juga sama harus mentransfer 0,1 sbd atau 0,1 steem kepada akun @baa.steemit caranya sama juga yaa setelah transfer konfirm. Maka gif footer dynamicsteemians kita akan segera dibuat dengan nama kita.

Catatan tambahan

By the way, karena masih banyak yang bingung cara transfer. Saya akan coba jelaskan disini. Pertama kita masuk menu wallet di akun steemit. Di sebelah nilai sbd atau steem klik tanda panah akan muncul menu transfer dkk. Pilih menu transfer dan akan muncul sebuah form kemudian isi berapa jumlah yang ditransfer, nama akun yang menerima dan memo / keterangan transfer untuk apa. Setelah lengkap tekan next, periksa apa sudah betul data yang diisi tadi, jika betul tekan Ok. Terakhir jangan lupa siapkan pasword bisa pakai active key atau main key. Cukup itu saja.
sketch-1529505457541.png
Screenshot_2018-06-20-21-04-04.png
Screenshot_2018-06-20-21-04-16.png

Sudah bisa kan.. Saya harap sudah tidak bingung lagi yaa.

Setelah dapat footer, Selamat bertualang bersama #Ulog dan menjadi bagian dari Ulogger.
#ulog #ulogs #ulogger #ulogers

Postingan apa yang harus di posting dalam hashtag #ulog

Ulogs_constitutes_YOU4-001.jpg

Apapun bisa yang penting tentang kamu, dari hal terkecil misal ukuran sepatumu hingga hal-hal besar dalam hidupmu misal kamu menang undian 10 milyar haha.

Ini cerita #ulog ku hari ini, lalu apa cerita ulog kalian?

Hai..steemian Indonesia mari bergabung bersama project @dynamicsteemians weekly contest dengan hashtag #Ulog dan jadi bagian dari ulogger Indonesia.

A big thanks to Mr.Terry @surpassinggoogle for having this #ULOG movement. Join us and become an ulogger. Please follow and support our very own @surpassinggoogle, @teardrops. Vote @steemgigs as your witness!

Untuk referensi bisa juga gabung disini
https://ulog.org
https://steemgigs.org
Atau subscribe chanel YouTube Mr.Terry Ajayi as @surpassinggoogle at https://www.youtube.com/c/TerryAjayi

Best regards,
dwiitavita

DWIITAVITA-1.gif
dwiitavita.gif

DQmNYVk6VCjZXBdGVTHyJsrNf2KG9yJvB88P5ogTQcJhm9x.gif

Posted using Partiko Android

Sort:  

Dipelajari dulu mba dwi, konsep ulognya menarik. Hanya soal teknisnya yg masih bingung buat newbie kyk sy. Thanks sharingnya mba

#Ulog = Your blog

Cara menulis di #ulog sama seperti anda menulis post pada umumnya, hanya saja anda memberikan kode post :

Misal jika anda pertama sekali menulis di #ulog maka silahkan anda memberikan judul :

#Ulog 1th : saya menulis di ulog
.
.

Hashtag #ulog #steemgigs

Anda bisa juga memberikan kontribusi di https://ulogs.org

Terimakasih @ziapase atas penjelasannya

Posted using Partiko Android

noted @ziapase, nanti sy pelajari2 lagi. thx sharingnya

Silahkan mbak @ophiziadah terimakasih sudah berkunjung yaa

Posted using Partiko Android

Thank you For sharing Sist
Sukses for your joined in #Ulog

Terimakasih mbak @ettydialova

Posted using Partiko Android

Jadi kesempatan itu meang harus dimanfaatkan intinya hahha.
Kan jadi tulisan 😅 dan ditulisan bisa detail keren kalau saya gk ngerti lagi bannett ini 🙊

Asal jangan manfaatkan kesempatan dalam kesempitan haha

Posted using Partiko Android

Nah ini baru penjelasan detail yang saya tunggu-tunggu.

Nah hari ini ada keajaiban besar bang @ahmadnayan mampirin jempolnya buat komentar di postingan saya hehe
Terimakasih abang

Posted using Partiko Android

Saya akan coba mba

Silahkan @masbudy94 manfaatkan tag kurasi yang bantu kita tumbuh di steemit

Posted using Partiko Android

Termksh mba dwi informasinya...

Kembali kasih mbak @ainee mari manfaatkan tag-tag kurasi yang bantu kita tumbuh disini. Bantu semua orang untuk bisa besar bersama

Posted using Partiko Android

Bakalan butuh panadol😢

Haha... Asal jangan campur sprite ya h

Posted using Partiko Android

Keren,, gabung banyak komunitas mba, mantap!
Tapi belum donk,,hehehe...

Yuk jadi ulogger @permanayogi

Posted using Partiko Android

Saya nulisnya kan ngaco Mba,,hehehe

Jadi ulogger cukup ceritain kegiatan kamu, semua ttg kamu. Emang ada yaa aliran ngaco? Sy g paham aliran ngaco kek gimana haha
Btw, lebaran dapat salam tempel berapa. Tumben baru nonggol hehe

Posted using Partiko Android

Nah itu dia, saya mau bikin aliran ngaco. Hahaha
Nggak dapat nih, #menyedihkan
Kalah sama anak-anak SD.
Iya, kemaren sibuk, ada keponakan yang nempel terus

I am sorry to hear that.. Saya fikir kita bisa kongsi bagi2 gitu. Ternyata g dapat
Selamat ngaco dech

Posted using Partiko Android

bagi bagi apa mba??
hehehe..
saya mesti pelajari dulu, takutnya ndak bisa rutin dengan komunitas

Haa..
G harus rutin ini komunitas bebas g pakai maksa. G tiap hari juga hanya untuk #ulog kita sertakan nomer gitu aja.. Gabung discord gih..Ada uda @AP78 juga disana

Posted using Partiko Android

Tak baca ulang-ulang iki mbak vit @dwiitavita penjelasan detail juga lengkap tinggal orangnya aja paham nggak termasuk aku masih bingung.

Mantaaappp mbak ..Maksih ilmunya

Posted using Partiko Android