Pagoda Lumbini (Replika Pagoda Shwedagon Myanmar)

in #steempress7 years ago (edited)

Pagoda Shwedagon disebut-sebut sebagai pagoda paling agung di dunia. Pagoda yang ada di kota Yangon, Myanmar ini berasal dari kata Shwe (emas) dan Dagon (nama Yangon sebelumnya). Bangunan ini dipercaya oleh masyarakat telah dibangun sejak 2.600 tahun lalu.


Photo by @zamzamiali with Nikon D3300.


Bangunan pagoda (Replika) tersebut juga ada di Indonesia tepatnya di Taman Alam Lumbini (TAL), Kota Berastagi, Provinsi Sumatera Utara. Dikutip dari laman resmi TAL, proyek pembangunan pagoda ini dimulai pada tahun 2007 dan selesai pada tahun 2010.


Photo by @zamzamiali with Nikon D3300.


Pagoda Shwedagon di Berastagi memiliki spesifikasi yang sangat besar dengan tinggi 46,8 meter, lebar 68 meter dan panjang 68 meter serta menjadikannya sebagai replika pagoda tertinggi kedua yang ada di luar Myanmar serta pagoda tertinggi yang ada di Indonesia.


Photo by @zamzamiali with Nikon D3300.


Sama seperti di Myanmar, Pagoda Shwedagon di Berastagi ini merupakan tempat suci sehingga jika kita berkunjung kemari, di pintu masuk kita diharuskan untuk melepaskan alas kaki. Selain itu kita juga mengenakan pakaian yang sopan, menjaga kebersihan, menjaga ketenangan serta tidak boleh membawa makanan dan minuman dan lain sebagainya.


Photo by @zamzamiali with Nikon D3300.


Kesucian Pagoda Shwedagon dikarenakan didalamnya tersimpan berbagai relik dan berbagai benda peninggalan dari Buddha dan arahat serta ribuan Buddha Rupang yang berasal dari berbagai negara.

Steempress, from blog to blockhain,

Banda Aceh, 27 Juni 2018

@zamzamiali


Posted from my blog with SteemPress : https://aneuk-nanggroe.000webhostapp.com/2018/06/pagoda-lumbini-replika-pagoda-shwedagon-myanmar

Sort:  

World of Photography
>Visit the website<

You have earned 6.50 XP for sharing your photo!

Daily Stats
Daily photos: 1/2
Daily comments: 0/5
Multiplier: 1.30
Block time: 2018-06-27T06:15:45
Account Level: 3
Total XP: 727.53/800.00
Total Photos: 96
Total comments: 17
Total contest wins: 3
And have also received a 1.20 percent upvote.

Follow: @photocontests
Join the Discord channel: click!
Play and win SBD: @fairlotto
Daily Steem Statistics: @dailysteemreport
Learn how to program Steem-Python applications: @steempytutorials
Developed and sponsored by: @juliank

Thank you for your contribution to the Photocircle tag!

Cheers,
@photocircle Team

Learn about this photo curation project by clicking >here

To learn more about the new project feature, please click on the quest image below.

If you would like to stop receiving comments then reply
!STOP!

hana italum cit lagoe, peu masalah teuma, saban lagee lon...

Nyan keuh bg aleh kureung sira aleh kureung asam nyo hahahaha

lon na pernah lon tuleh soal pagoda Myanmar, karena 2011 na jak u rangon, semoga na mantong arsip ta peuget travel, hehehe

Neu peget laju bg kadang pat teunte ditem coh. Hehehe..