Perahuku Mata Pencaharian ku
Perahu-perahu ini merupakan mata pencaharian para nelayan untuk melaut. Biasanya nelayan-nelayan ini menggunakan perahu tradisional yang terbuat dari kayu dan berbahan bakar bensin atau solar, tapi ada juga yang memang benar-benar masih menggunakan cara tradisional dengan cara menggunakan dayung. Biasanya juga perahu yang menggunakan dayung lebih sering digunakan nelayan untuk jarak dekat. Perahu dayung juga biasanya hanya digunakan sebagai alat penyebrangan para nelayan ke wilayah tambaknya.
Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.