Otomotif indonesia

in #otomotif7 years ago

image
Toyota Corolla generasi ketiga atau Toyota KE30 pertama kali hadir di Indonesia pada tahun 1974. Karena mulai tahun 1973 setiap kendaraan bermotor yang dijual di Indonesia harus dirakit di Indonesia, Corolla generasi ketiga ini hanya tersedia varian sedan 4 pintu saja dengan mesin seri 3K.
.
Mesin tersebut memiliki kapasitas 1200cc 4 silinder yang masih memakai karburator untuk pasokan bahan bakarnya dan masih menggunakan platina sebagai sistem pengapiannya. Pada zamannya, mesin toyota Corolla generasi ketiga ini terkenal bandel dan irit. Selama masa produksinya di tahun 1974 sampai 1979 mobil ini hanya terdapat sedikit minor facelift pada bagian grille dan lampu belakang.
.
Lantas, mengapa mobil ini sering disebut dengan sebutan Corvet atau Corolla Veteran? Konon mobil ini banyak digunakan atau dibeli oleh pensiunan angkatan bersenjata, khususnya di sekitar wilayah Jakarta

Thanks For Reading My Writing

I Hope You Like It

@saifultaqwim

Your voting will force your voice to give me strength.
thanks.

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by saifultaqwim from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.