Test zat gizi tersebut tak bisa ditemukan dalam camilan ataupun es krim, dan inilah yang harus dihindari. Jika tidak, pertumbuhan anak bisa terganggu, bahkan anak jadi rentan jatuh sakit.
Kandungan dalam es krim itu selain susu juga ada gula. Bahkan kandungan gulanya dapat dibilang cukup tinggi, dan karena itu kalori dalam es krim pun menjadi tinggi, yang mengakibatkan nutrisi menjadi tak seimbang lagi. Di mana rata-rata 1 cup es krim itu mengandung 250 hingga 300 Kkal, dan itu hanya ¼ kebutuhan kalori total tubuh anak per harinya.
image
1 cup sepertinya sudah cukup dalam sehari, jika lebih dari itu, anak pun akan merasa kenyang, d