Sampah yang ada di indonesia semakin hari semakin banyak

in #life6 years ago

Kebersihan adalah hal yang harus kita jaga, supaya lingkungan terlihat segar dan nyaman saat kita merasakan kesegaran jika lingkungan bersih.

Namun saya sangat kecewa dengan lingkungan disekitar saya, sampah banyak ada dimana-mana, bahkan sampai menumpuk seperti gunung.

image
image

Sampah sudah banyak ada dimana-mana, bahkan petugas kebersihan saja sudah kelelahan mengalami situasinya, tiada hari tanpa sampah di kota lhokseumawe.

Apa masalahnya?

Apakah petugas kebersihan tidak becus dalam melakukan pekerjaan?

Semua ini tidak ada hubungannya dengan petugas kebersihan, masalah dari kejadiaan ini adalah kesadaran manusia yang belum ada, manusia masih membuang sampah sembarangan.

Saya pernah berkunjung ke negara paling bersih di dunia ini, yaitu negara tetangga kita, singapura negara yang paling bersih dan paling nyaman untuk kita tinggalin, negara ini mempunyai aturan tegas kepada penduduknya, yaitu siapapun yang membuang sampah sembarangan pasti akan di kenakan denda.

Saya berharap di indonesia juga ada aturan yang seperti ini, supaya masyarakat di indonesia sadar akan hal kebersihan dan mau menjaga dan merawat lingkungan sekitar.

Saya mau kalian yang membaca postingan ini, mau mengreblog atau mengresteem, supaya postingan ini dapat dibaca oleh pemerintah indonesia, supaya negara kita sendiri bebas dari sampah, dan kita bisa hidup sehat tanpa sampah sembarangan.

Seharusnya di indonesia mampu bersaing dengan negara yang kecil seperti negara singapura, dan saya berharap pemerintah indonesia mau membuatkan tong sampah yang unik ini, dan melakukan kebijakan seperti negara singapura yang terkernal sangat bersih.

image
Soucre image

Saya berharap kedepannya negara indonesia bisa menjadi lebih baik lagi, dalam mengatasi sumber masalah sampah, karena itu semua demi kebaikan kita sendiri.


*** Mungkin inilah yang ingin saya sampaikan hari ini, semoga bermanfaat bagi kita semua, saya hanya mengingatkan kepada semua steemian, dan jangan lupa shar postingan ini.

Terima kasih telah membaca

image

Salam @bigbos99

Sort:  

wah betul sekali bg, saya sangat setujuh dengan kebijakan ini, dan saya akan menshare ke seluruh medos supaya semua manusia sadar akan sampah dan tidak lagi membuang sampah sembarangan.

Kok sama dp nya..hehe disini disteemit banyak juga sampahnya..alias spamer..hehe

itu adek saya bg,

kami saudara kembar bg, itu abng saya

Owh iya, seiras sewajah kalian ya

iyaa namanya juga saudara kembar

iyaa dek silahkan di reblog dek

Tenang @bigbos99 akan kita laporkan pada dinas BLHK, dimana tu lokasi sampahnya, biar kita berantas...hehe

wah saya sangat setujuh dengan anda @levinore

heheh ada ada aja, diresteem aja yah, supaya ramai yang mengetahuinya hehe @levinore