introduce myself

(IND)

hallo.. salam hangat untuk para sahabat steemit di seluruh dunia, terkhususnya para sahabat steemit indonesia dan aceh.

l.jpg

Perkenalkan nama saya Fajar Rullah, saya disapa akrab dengan nama panggilan Fajar. saya pribadi yang sangat ramah dan supel. saya juga sangat senang berdiskusi dan tukar pendapat. saya anak pertama dari 4 orang bersaudara. saya lahir di sebuah kota yang bernama Kota Langsa, Barat Indonesia Provinsi Aceh.

saya mempunyai beberapa hobby yang sering saya lakukan seperti membaca. bagi saya membaca adalah keseharusan, karena dengan begitu banyak hal yang dapat saya ketahui dan tentunya membuka wawasan akan betapa banyak hal yang belum saya ketahui. saya juga suka berolahraga seperti futsal dan bola kaki, dalam 1 minggu mungkin saya meluangkan bermain futsal atau bola kaki 2 atau 3 kali. saya juga senang mendengarkan musik dan berjalan-jalan ketika saya sedang merasa jenuh ataupun bosan.

saya akan sedikit menceritakan dan berbagi tentang perjalanan hidup saya, semoga saja ada hal atau pelajaran yang dapat di ambil tentunya.

8 tahun yang lalu, saya seorang manusia yang tak jelas arahnya. saya sedang tertatih-tatih mencari jalan yang baik dan berharap menjadi orang yang bermanfaat bagi keluarga dan tentunya untuk orang banyak. dunia malam yang gemerlap, bahkan saya sempat mencicipi satu dua batang rokok ataupun lebih saat saya merasa stress berat.

sampai suatu hari, saya mengenal seorang lelaki. saat itu saya semester 1 disebuah Universitas ternama di Aceh. saya pernah mendengar sebuah kalimat bahwa "perilakumu tergantung dengan lingkunganmu" dan itulah yang terjadinya pada saya, hari berlalu, bulan berjalan, tahun berganti. saya mencoba belajar bagaimana memaknai hidup yang tentunya masih banyak butuh perbaikan dari segala sisi.

beberapa prestasi pun saya raih pada tahun 2013 salah satunya adalah berhasil menyelenggarakan sebuah seminar berkaliber internasioanal di Universitas Syiah Kuala Banda aceh, provinsi Aceh. acara ini berawal lahir dari sebuah gagasan dari beberapa orang putra Daerah Kota Langsa yang berhasil mengundang Ketua Forum Rektor Sedunia.

1506958_784199921607779_1035172177_n.jpg

IMG_2207.jpg

Pada tahun 2014 juga saya mewakili Aceh untuk berangkat pada acara Konferensi Pemuda Aceh-Malaysia Youth Forum tepatnya di Universitas Sultan Zainal Abidin, tringganu, Malaysia. di acara Konferensi tersebut juga saya terpilih sebagai Presiden Aceh-Malaysia Youth Leader Forum dengan periode jabatan 2014-2015. banyak ilmu dan pelajaran yang saya dapatkan saat disana tentunya. salah satunya adalah bagaimana cara mendewasakan pikiran dan menyerahkan segala sesuatunya pada yang Maha Kuasa.

IMG_20141101_152552.jpg
10527331_978582482157554_5202679646220214230_n.jpg
DSC_0346.JPG

hingga suatu hari, sesuatu yang kelam itu datang menghapiri.. pertengahan tahun 2015 sebuah ujianpun datang menerpa saya dan keluarga secara tak terduga. dan saat itu saya merasa berada pada titik terendah kehidupan. banyak tekanan yang saya rasakan dari berbagai segi sepertti keluarga, finansial, pertemanan, organisasi dan lain-lain. iya, saya malu akan diri sendiri yang tak dapat berbuat apa-apa saat itu. janji-janji palsu saya dapatkan saat itu, rayuan manis saya terima, semua saya korbankan baik dari segi finansial dan waktu. saat itu yang saya tau hanyalah saya harus secepatnya belajar untuk bangkit.

hingga awal oktober 2015, kembali saya dihadapkan dengan permasalahan-permasalahan besar yang harus diselesaikan. saya terpuruk, tersendiri, hancur, hilang arah dan seakan tersesat tak tau tujuan hidup. banyak bungkusan rokok yang kembali saya hisap dan menjadi saksi bisu betapa terpuruknya saya saat itu. hingga suatu hari, tepatnya 1 minggu setelah kejadian tersebut saya bertemu seorang nenek yang sudah lanjut usia yang menahan laparnya dan memberikan senyuman kepada saya di sebuah rumah makan. kemudian saya pun menghampiri dan berbincang-bincang.

Singkat cerita sebuah kalimat terlontarkan dari bibir seorang nenek ini yang membuat saya menahan nafas sejenak. "ikhlas bukan berarti kita pasrah menerima, tapi ikhlas adalah kekuatan besar untuk kita terus berusaha agar mendapatkan yang lebih baik". hatipun bergetar mendengarkan ini, secercah cahaya semangat pun menghampiri di dalam relung hati yang gelap saat itu. dan sampai saat ini saya terus sangat menikmati setiap proses yang Tuhan berikan.

mungkin cukup sekian perkenalan diri saya. semoga ada manfaat bagi teman-teman sekalian, ambil baiknya buang buruknya hehehe... terima kasih juga untuk ananda @ziaulsiifem yang telah banyak membantu saya dalam memahami lika-liku steemit tentunya hahaha..

salam kenal dan salam hangat untuk teman-teman steemit dimanapun berada :)

maju terus Steemit !!!!!!!!

(ENG)

hallo .. warm regards to steemit friends around the world, especially the steemit friends of indonesia and aceh.

l.jpg

Introduce my name Fajar Rullah, I am familiarly familiar with the nickname of Fajar. i personally very friendly and sociable. I am also very happy to discuss and exchange opinions. I am the first child of 4 brothers. I was born in a city called Langsa City, West Indonesia Province of Aceh.

I have some hobbies that I often do like reading. for me to read is keseharusan, because with so many things that I can know and certainly open the insight into how many things I have not known. I also like to exercise like futsal and football, in 1 week may I spend playing futsal or foot ball 2 or 3 times. I also love to listen to music and walk around when I'm feeling bored or bored.

I will tell a bit and share about the journey of my life, hopefully there are things or lessons that can be taken of course.

8 years ago, I am a human being who is not clear direction. I was hobbled in searching for a good way and hoping to be a beneficial person for the family and certainly for the crowd. the glitzy night world, even I had to taste one or two cigarettes or more when I feel stressed.

until one day, I know a man. when I was semester 1 disebuah famous university in Aceh. I've heard a sentence that "your behavior depends on your environment" and that's what happened to me, days gone by, month, year changed. I try to learn how to interpret the life of course still many need improvement from all side.

some achievements I achieved in 2013 one of them is successfully held an international caliber seminar at the University of Syiah Kuala Banda Aceh, Aceh province. this event originated from an idea of ​​some of the men of Langsa City Region who successfully invited the Chairman of the World Rector Forum.

1506958_784199921607779_1035172177_n.jpg

IMG_2207.jpg

In 2014 I also represented Aceh to set off at the Aceh Youth Malaysia Youth Forum at the Sultan Zainal Abidin University, tringganu, Malaysia. in the event of the Conference I was also elected President of Aceh-Malaysia Youth Leader Forum with term of office 2014-2015. a lot of knowledge and lessons that I get while there of course. one of which is how to mature the mind and surrender everything to the omnipotent.

DSC_0346.JPG
sdkjhd.jpg

until one day, something dark came over ... mid 2015 an exam came to hit me and family unexpectedly. and by that time I felt at the lowest point of life. much pressure I feel from various aspects like family, finansial, friendship, organization and others. yes, I am ashamed of myself who can not do anything then. false promises I got at that time, sweet seduction I received, all I sacrificed both in terms of financial and time. at that time all I knew was that I had to learn as soon as possible to rise up.

until early October 2015, again I was faced with big problems that must be resolved. I collapsed, alone, destroyed, lost direction and seemed lost to know the purpose of life. many packets of cigarettes that I suck back and be a silent witness how my downturn at the time. until one day, exactly 1 week after the incident I met an elderly grandmother who endured hunger and gave a smile to me in a restaurant. then I went up and talked.

Long story short sentence from the lips of a grandmother that makes me hold my breath for a moment. "Sincerity does not mean we accept acceptance, but sincerity is a big force for us to keep trying to get better". the heart shuddered at this, a glimmer of excitement rushed into the dark recesses of the heart at that moment. and to this day I continue to really enjoy every process that God gives.

maybe quite so many introductions myself. hopefully there are benefits for my friends, take a good waste of hehehe ... thank you also for ananda @ ziaulsiifem who has helped me in understanding the twists steemit of course hahaha ..

best regards and warm regards to steemit friends wherever you are :)

go ahead steemit !!!!!!!!

Sort:  

Selamat datang di steemit bang. Semangat jangan kendor. Heheh

@cucoabuchiek terimah kasih banyak bang, siap in syaa Alah enggak kendor bang hehehe.. salam kenal bang :)

Selamat datang di Steemit dan selamat merasakan lika liku yang tak pernah menjadi kaku di Steemit. Tetap semangat dan rendah hati Bg @teukufajarrullah hahaha.
Terus Hamboo dan hasilkan konten konten yang luar biasa versi bg @teukufajarrullah.

@ziaulsiifem siap in syaa Allah dek pem, jangan di hambo kali nanti mejungkat pulak lagi 😂 mohon bimbingannya

selamat datang bro

Terimakasih bang @dirmanaceh , mohon bimbingannya bang.

Mantap ni sudah bergabung juga... Semangat terus memberikan konten-konten terbaik fajar...