INDONESIA PHOTO CHALLENGE #4
Untuk teman-teman Steemit Indonesia di mana pun kalian berada. Bagi kalian yang menyukai bidang fotografi, kali ini ada peluang untuk mengikuti Indonesia Photo Challenge .
Tema Indonesia Photo Challenge #4 adalah " Jajanan Tradisonal" .
Bagi Kalian yang tertarik untuk mengikuti Challenge ini, Pahami dan baca persyaratan di bawah ini :
- Foto merupakan hasil karya sendiri dan bukan hasil plagiarisme.
- Setiap peserta boleh mengirimkan maksimal tiga judul foto.
- Setiap postingan maksimal ada dua foto yang sama tapi berbeda sudut pengambilannya.
- Editing hasil foto hanya boleh dilakukan secara sederhana seperti cropping dan eksposur dengan tidak merubah keaslian foto.
- Peserta dapat menggunakan kamera jenis apapun seperti Mirrorless, DSLR , Handphone, dll .
- Foto yang dikirim (diunggah ) menggunakan format jpeg.
- Ceritakan hasil yang kamu foto atau buatlah caption yang lengkap dengan menggunakan Bahasa Indonesia.
- Wajib menggunakan Indonesia pada tag pertama dan ipc4 pada tag kedua
- Resteem postingan ini sebagai bentuk kepedulian.
Kami telah menyediakan hadiah sebesar 8 SBD yang di sponsori oleh @levycore dan @doyanphotography
Bagi para pemenang akan mendapatkan hadiah sebagai berikut :
• Juara pertama 3,5 SBD
• Juara kedua 2,5 SBD
• Jura ketiga 1,5 SBD
• Juara keempat 0,5 SBD
Juri dalam Indonesiaphotochalleng4 ini adalah @doyanphotography
Kompetisi yang menarik, patut dicoba
Ijin resteem ya bang...😊😊
siap mbk @ainee
Yang sebelumnya ada kesalahan yang tidak kesesuaian dalam kompetisi. Berikut adalah entri baru saya .
https://steemit.com/indonesia/@munazirpuwan/indonesia-photo-challenge-4-jajanan-tradisional-0de175a1b3bff
ikutan aaah
ayo ikutan mbk @ranesa70
ikutan akh......
asekk hehe
Maksudnya "ceritakan hasil yang kmu foto atau buat caption" itu yg seperti apa maksudnya? Maaf newbie blm begitu paham😄
foto yang kamu ambil bisa diceritakan nama jajanan tradisionalnya apa, asalnya darimana dll .
Ok, kirain diambil pake kamera apa, fokus brp, pake iso brp? Masalahnya klo diambil pake hape kan kesulitan n jelasin ya heheheh
kalau yg ambil pakai dslr juga bisa menjelaskan hal seperti itu.
ikut boleh ga ya 😀😀
ayo ikutan @narissa
Saya akan ikut semoga mendapat hasil yang bagus untuk membagikan kepada semua sahabat Steemian 🙂
terima kasih sudah mendukung ipc4 ini @ari.afliandi
Ikut memeriahkan acara, 😊
aseek ikut hehe