You are viewing a single comment's thread from:

RE: STEEMIT INDONESIA CHALLENGE 7 : MEMBUAT POSTINGAN DALAM BAHASA INDONESIA - DENGAN TEMA : ( FASILITAS PUBLIK )

in #indonesia7 years ago (edited)

Akhirnya, Steemit Indonesia Challenge kembali bergulir. Tantangan bagi seluruh Steemians Indonesia sebab tema kali ini begitu konstruktif dan mengajak sahabat Steemians untuk peduli terhadap fasilitas publik di sekitar.

Saya dan mantan juri @zainalbakri sudah sepakat tidak akan mengikuti lomba ini. Namun, saya sedang menyiapkan sebuah postingan tentang tema lomba yang sangat konstektual sampai kapan pun. Panitia memang sudah menyampaikan panduan yang sangat jelas. Namun, membaca beberapa postingan lomba sebelumnya, ada beberapa hal yang kiranya perlu dipersiapakan peserta, agar keiikursertaan dalam SIC#7 kali ini disertai dengan target yang penuh keyakinan dan persiapan yang memadai.

Terima kasih buat kurator Indonesia @aiqabrago dan @levycore yang masih memberi kesempatan bagi KSI untuk terus berkembang. Terima kasih buat donatur tetap @donkeypong yang selalu menyediakan award bagi pemenang. Terima kasih juga bagi @kyriacos dan adik tingkat saya di Politeknik Negeri Lhokseumawe @jodipamungkas yang juga menjadi sponsor. Thanks so much for your support. Semoga ini bukan dukungan yang pamungkas.

Selamat bekerja bagi KSI di mana pun berada. Fasilitas publik banyak di sekitar kita. Sekarang bagaimana kita menuliskannya?