Meniti Pelangi Membuai awan

in #indonesia7 years ago (edited)

image

Meniti pelangi membuai awan
Itulah yang terlindas dalam ingatan ku
Ketika ku ambil gambar ini

Tiada menyesal bagi mereka
Yang jelas mereka tetap berusaha untuk tetap hidup
Mungkin mereka berkata hidup itu tidak adil

Hitam putih perjalanan hidup
Tapi makna yang terkandung dibalik itu
Manusia tiada yang tahu.