Peningkatan mutu melalui akreditasi
Visitasi merupakan kegiatan yang dilakukan oleh asesor terhadap lembaga/asesi untuk melihat kelengkapan dokumen yang dalam istilah asesor disebutkan "ALS" (Ada, Lengkap, Sesuai). Lembaga yang divisit akan menyiapkan dokumen 8 (delapan) standar nasional pendidikan, nah tugas asesor lah yang akan mengecek dokumen tersebut. Kebanyakannya, lembaga semua dokumen ada namun tidak lengkap. Ada juga lembaga yang lengkap semua dokumen tapi ketika di lihat sudah tidak sesuai.
Asesor visit bukan hanya melihat keberadaan dan kesuaian dokumen semata, asesor juga akan melihat proses pembelajaran di lembaga yang divisit. Mengapa asesor perlu melihat pembelajaran di kelas? Karena salah satu dari delapan standar terdapat satu standar yakni standar proses. Asesor akan menyesuaikan dokumen perangkat pembelajaran yang di gunakan oleh guru sesuai tidak dengan waktu berjalan serta materinya cocok tidak dengan yang diajarkan saat itu.
Sesama asesor juga diperlukan kekompakan dalam memeriksa dokumen, seandainya terdapat kekeliruan atau perbedaan pendapat terhadap ALS tadi, maka asesor akan berdiskusi untuk menyamakan persepsi sebelum memutuskan permberian nilai. Independensi asesor sangat diperlukan demi tercipnya kemurnian perolehan hasil akreditasi lembaga.
Selain memeriksa kelengkapan dokumen, asesor juga memberikan masukan-masukan yang bersifat membangun demi perbaikan lembaga kedepan. Ketika suatu lembaga memiliki kelengkapan dokumen serta pendokumentasiannya pun bagus, dipastikan lembaga tersebut sudah melakukan perubahan di segala hal termasuk pada proses pembelajaran.
Semoga kedepan akan melahirkan generasi2 y bermutu.
Posted using Partiko Android
Congratulations @abiq! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :
Award for the number of upvotes
Click on the badge to view your Board of Honor.
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP
Congratulations @abiq! You have received a personal award!
1 Year on Steemit
Click on the badge to view your Board of Honor.
Congratulations @abiq! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :
Click here to view your Board of Honor
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP
Do not miss the last post from @steemitboard: