You are viewing a single comment's thread from:

RE: It's Your Shadow

in Freewriters3 days ago

Bayangan yang mengerikan
kamu ada tapi bukan kamu
kenapa yang hidup tampa bayangan?
apakah yang kau maksud bukan aku?
bayangan bukanlah diri kita
tidak dapat merasa
hanya bisa berupa
dalam gelap akan surga
dan betul
bayangan bukanlah hal yang hakiki
namun kita terus bergelut drngan bayangan
tampa pernah mengenal asa

Bagus sekali puisimu kawan. saya suka🙂

"A terrifying shadow, you exist, but not as yourself. Why do the living exist without a shadow? Are you referring to something other than myself? A shadow is not our true self, it cannot feel, only existing in darkness. Is paradise real? Indeed, a shadow is not a tangible thing, yet we constantly struggle with shadows without ever understanding their origin.

Your poem is excellent, my friend. I like it 🙂"

#wewrite #miner-wewrite #freewrite #comment #poem