Bagian pembuatan panel pintu

in STEEM FOR BETTERLIFE13 days ago (edited)

Assalamualaikum

Hallo sobat steemian semuanya di manapun anda berada, Di hari yang sangat cerah ini saya masih seperti bagaimana biasanya... Bangun pagi-pagi dan Mandi setelah semuanya siap langsung pergi ke meja makan untuk sarapan pagi

Kemudian saya langsung berangkat kerja...tidak lama kemudian Saya pun sampai bagaimana biasanya...
Kira kira kejauhan rumah saya dari tempat kerja sekitaran setengah jam perjalanan.

Alhamdulillah saya sampai dengan selamat, dan tidak ada kendala apa-apa di jalan.
Tidak lama kemudian saya langsung ganti baju dan mulai bekerja.
IMG_20250410_161239.jpg

Yang ini bagian daun pintu yang berukuran pendek,
Walaupun sudah tersedia sebanyak ini,
Namun masih saja belum cukup karna pintu sebanyak 68 buah pintu.
Sedangkan daun pintu yang berukuran pendek (49 Senti ) dalam satu pintu terdapat 7 keping,
Kita kalikan 68 ×7=476.
Jadi daun pintu yang berukuran 49 Senti Sebanyak 476.

IMG_20250410_161415.jpg

Sedangkan daun yang panjang dalam satu pintu hanya terdapat satu saja,
Yang berukuran 1 Meter 75 Senti.... sebanyak 68

IMG_20250410_161534.jpg

Dan masih ada beberapa lagi ukuran yang berada,
Namun buat hari ini saya akan siap barang ini dulu
Agar saya tidak kalang kabut dalam bekerja,hari ini saya akan siapkan bagian pembuatan panel pintu.
Saya pun terus menerus berulang ulang membuat pelan-pelan sambil menunggu jam istirahat siang sampai.

IMG_20250410_161255.jpg

Kawan-kawan saya pun ada kendala di bagian Mesin ketam,
Entah kenapa tiba-tiba saja mesin ketam tersebut tidak bisa beroperasi dengan baik pada hari ini.

IMG_20250406_170408.jpg

Tiba-tiba saja mesin tersebut tibak bisa beroperasi dengan baik,
Waktu pun terus berlanjut,
Kita pun langsung mencoba untuk memperbaiki nya,
Setelah satu jam kita mencoba untuk memperbaiki,
Namun tetap saja tidak ada hasil yang baik...Setelah itu kawan saya langsung menelpon tukang yang pandai di bagian mesin tersebut.
Yang sudah terbiasa memperbaiki mesin ketam tersebut, agar kita bisa melakukan pekerjaan seperti bagaimana biasanya.
yang memperbaiki mesin pun sampai,

selanjut nya waktu jam kerja sudah habis,
saya dan kawan-kawan pun bergegas pulang kerumah masing-masing .

Sesampainya di rumah,
Saya sekeluarga berencana untuk keluar sebentar sambil mencari makanan.

IMG_20250408_212743.jpg

Sekian kisah keseharian saya di hari ini,

Semoga kita bisa melakukan aktifitas seperti bagaimana biasanya yang kita lakukan di hari-hari sebelum nya.... salam sejahtera

@muz4kir

Sort:  
 13 days ago 

Semoga pekerjaan anda berjalan lancar dan sukses selalu.

 13 days ago 

Aminnnn,
Terimakasih neukyan atas segala dukungan nya.

 11 days ago 

Sama sama, selamat berkarya.