**SEC S15W5: "My Country and Her Mineral Resources."**

in Steem4Nigeria9 months ago

borders-2099209_1280.webp
sumber gambar pixabay

Assalamu'alaikum
Kawan-kawan steemian
Kesibukan bukan lah suatu halangan bagi saya untuk berpartisipasi dalam tantangan yang di adakan oleh komunitas hebat yaitu Steem4Nigeria dimana saya juga turut mengundang kawan-kawan @jufrimj @marito74 dan @goodybest untuknberpartisipasi dalan tantangan kali ini pada musim ke 15

Beri kami pengenalan singkat tentang negara Anda.

Indonesia adalah tempat tinggal saya saat ini, dimana indonesia memeliki akan kebudayaan yang beraneka raneka ragam dikarenakan indonesia saat ini memiliki 38 provinsi dimana saya berada di provinsi aceh dimana indonesia agama yang di anut mayoritas islam sehingga dari keseluruhan penduduk sekitar 273 juta jiwa 87% penganut agama islam

Untul provinsi aceh sendiri dengan jumlah penduduk 807 juta jiwa 98% mayoritas penganut agama islam, dengan pengahasilan yang ber aneka ragam yang menjadi pekerjaan untuk mencari uang saat ini adalah petani dan berkebun, indonesia memiliki 2 iklim yaitu musim hujan dan musim kemarau

Apa sumber daya mineral yang diberkati negara Anda

gold-mine-391420_1280.jpg
sumber gambar pixabay

Indonesia memiliki berbagai macam penghasilan di mulai dari penghasilan tambang minyak bumi, tambang emas termasuk batubara, nikel dan gas itu sebagai penghasilan negara indonesia sehingga indonesia bisa memakmurkan masyarakatnya dengan keuntungan hasil bumi yang melimpah

Selain yang saya saya sebut kan di atas masih banyak hasil bumi yang bisa di dapatkan di negara kami di karenakan indonesia saat ini negara yang kaya akan hasil bumi.

Apakah sumber daya mineral ini telah dimanfaatkan sepenuhnya

Dari semua uraian saya di atas untuk saat ini tidak semua dapat di mamfaat kan dengan sempurna, akan tetapi sumber daya alam yang dimamfaat kan sampai saat ini di indonesia adalah minyak, batu bara dan gas untuk emas hanya sebahagian kecil saja di mamfaat kan

Apakah hasil dari sumber daya ini telah digunakan dengan baik oleh pemerintah Anda untuk kesejahteraan warganya... dukung jawaban Anda (Ya/Tidak) dengan poin yang bagus.

IMG_20240215_155009.JPG

Untuk upaya mensejahterakan warga saya akan menjawab 'ya' akan tetapi setiap negara punya cara tersendiri untuk mensejahterakan warganya saya akan menjelaskan beberapa poin mengenai kesejahtaraan warga indonesia

Pembagian sembako

warga indononesia juga mendapatkan sembako berupa beras untuk kebutuhan hidup, memang sih tidak semua mendapatkan hal pembagian aembako akan tetapi saya mengapresiasi upaya pemerintah dalam menjaga warganya supaya tidak mengalami kelaparan

Penbagian dana sosial

Negara indonesia juga tunjangan hidup setial bulan kepada warganya yang kurang mampu berupa dana sosial untuk keperluan rumah tangga dan lain-lain, memang sih pemberian dana tidak terlalu besar akan tetapi imdonesia juga memberikan tujangan kepada anak-nak sekolah dan ibu yang himil dan bayi kalau kami di indonesia menyebutnya bantuan pkh

Biaya sekolah gratis dan rumah sakit gratis

Bagi warga indonesia yang menempuh pendidikan di aekolah begeri di mulai dari sekolah dasar hingga sekolah menengah atas maka pemerintah mengupayakan untuk sekolg secara gratis

Begitu juga dengan pelayanan kesehatan bagi warga indonesia yang sakit baik itu perawatan ataupun operasi, pemerintah menjamin akan kesehatan melalui kartu indonesia sehat (KIS)
Inilah yang bisa saya sebutkan disini,

kami warga tidak mengetahui asal usul dana tersebut yang berikan kepada kami yang terlenting negara sudah berupaya untuk memberikan bantuan kepada warganya, di karenakan negara mengolala akan kekayaan alam di saat memakmurkan warganya

Inilah yang dapat saya uraikan dari beberpa pertanyaan kawan-kawan, sehingga papun keuntungan negara itu sangat lah menguntungkan akan perekomian masyarakat setempat

Wasaalam
@azwar82

Sort:  

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

Loading...
 9 months ago 

Hello friend, Indonesia is a beautiful country and rich in minerals, it is nice to know that as a citizen you feel that everyone has benefited, I can not say the same here because the conditions are not given. But a country that properly manages its resources allows precisely the quality of life and happiness of its people, it is the duty to be.

Hey thanks for the invitation, when I saw the notification I thought it was for the Steem For Bangladesnh challenge but hey I like this one too, accepted haha, a hug.

 9 months ago 

😀😀😀 sangat lah benar indinesia negara yang kaya akan hasil bumi. Terimakasih kawan ku atas komentarnya salam peluk juga buat anda🤗🤗🤗

TEAM 4
Congratulations! This post has been voted through steemcurator07. We support quality posts and comments!

Curated by : @muzack1