Hutan Alam dan Lingkungan Sekitar

in #esteem6 years ago

Hutan mempunyai multi fungsi selain tempat hidupnya hewan-hewan liar juga sebagai paru-paru dalam kehidupan kita sehari-hari. bayangkan andai hutan di seluruh dunia tidak ada lagi sungguh menjadi bencana yang sangat mengerikan. suhu udara akan semakin meningkat, flora dan fauna tak akan ada lagi, longsor dimana-mana. hutan adalah nafas kehidupan kita, dimana hutan menjadi tempat ekosistem yaitu sistem yang terbentuk oleh hubungan timbal balik yang tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungan. oleh karena itu, andai saja hutan sudah punah dari muka bumi maka sumber nafas kita ikut tergangu dan dari sinilah sumber masalah akan terus ada.

IMG20170312172414.jpg

maka dari itu mari kita menjaga hutan kita agar terus terjaga dari pembalakan liar yang terus menghantui yang dapat merusakan ekosistem dunia.

IMG20170312173959.jpg

Mari kita galakan penanaman 1000 pohon untuk kelestarian alam disekitar lingkungan kita.

IMG20170312174102.jpg

Sort:  

Yes, Forest is important and need to be kept.

@ipoelip, are you in one of the above photos ?
I guess the 1st and 3rd photo.. ??