Kegiatan Petugas Pemadam Kebakaran Pasca Banjir Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen

in #esteem6 years ago (edited)

FB_IMG_1542630526594.jpg

g6i7ldrd1q.png

Petugas pemadam kebakaran kabupaten Bireuen bersama polres Bireuen ikut melakukan kegiatan membersihkan sekolah Dasar (SD) disalah satu Desa Darussalam , sekolah ini bekas terjangan lumpur bencana banjir bandang yang terjadi di Desa tersebut.

Kegiatan ini adalah wujud partisipasi dari Polres Bireuen dan Pemadam Kebakaran untuk membantu membersihkan sekolah yang kena terjangan banjir, supaya Anak-anak bisa kembali belajar dengan suasana yang nyaman dan tentunya lokasi belajarnya bersih dari lumpur.

FB_IMG_1542630532139.jpg

g6i7ldrd1q.png

Polres Bireuen mengerahkan puluhan personel untuk kegiatan ini, sedangkan kami dari petugas pemadam kebakaran menyiapkan 3 Armada pemadam kebakaran untuk penyemprotan lumpur yang berada di ruangan belajar maupun halaman sekolah.
Masyarakat Juga ikut andil dalam kegiatan ini, dengan bekerja sama secara gotong royong membersihkan sekolah.

FB_IMG_1542630543670.jpg

g6i7ldrd1q.png

Kegiatan ini berlangsung dari pagi sampai dengan sore hari, karena lumpur yang menggenangi Sekolah ini cukup tebal, butuh tenaga ekstra untuk melakukan proses penyemprotan lumpur, tapi demi tugas kemanusiaan, kami siap melayani dan membantu sesama.
Rasa lelah hilang, ketika kita saling bekerja sama dan menjaga kekompakan sekaligus mengedepankan rasa keikhlasan dalam hati.

FB_IMG_1542630537742.jpg

g6i7ldrd1q.png

Ini merupakan sebuah kegiatan yang sangat mulia untuk saling membantu satu sama yang lainnya, selain untuk menjalin kekompakan dan kebersamaan, disini kita juga perlu menyambung tali silaturahmi bersama masyarakat setempat.

Inilah sedikit cerita tentang kegiatan kami petugas pemadam kebakaran bekerja sama dengan Polres Bireuen dalam melakukan pembersihan pasca banjir di Desa Darussalam kecamatan Peusangan kabupaten Bireuen.

Terimakasih telah membaca dan mengunjungi blog saya...
Dan Terimakasih kepada teman-teman eSteem yang telah mendukung saya selama ini..

Greetings...@abdifitri

g6i7ldrd1q.png

Do you use eSteem?
eSteem is a Mobile& PC app. for Steem with great features. Also, you get Incentives posting through eSteem apps
eSteem Spotlight: eSteem provides rewards for it top users in Leader Board with most Posts, Comments and Highest Earners
Download eSteem for your Mobile
Android devices Google Play Store
IOS devices Apple Store
Download eSteem Surfer for your PC
Available for all OS Github
Join eSteem Discord https://discord.gg/UrTnddT
Join eSteem Telegram http://t.me/esteemapp
Thank you to @good-karma

g6i7ldrd1q.png

Sort:  

Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app
Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq

Congratulations @abdifitri! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You published a post every day of the week

Click here to view your Board of Honor
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

To support your work, I also upvoted your post!

Support SteemitBoard's project! Vote for its witness and get one more award!

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by abdifitri from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.