Original Kopi Legend di Kota Lhokseumawe
Hai Steemian
Warung Kopi Legend
Pakwen Kupi adalah warung kopi legend yang sudah ada sejak dulu. Dikenal juga dengan nama Original Kopi yang terletak di Jalan Perdagangan komplek terminal lama Gampong Pusong Baru Kecamatan Banda Sakti Kota Lhokseumawe.
Menu
Kopi disini masih jenis kopi konvensional yang dikenal dengan kopi saring, belum menggunakan mesin press kopi. Begitu juga kue yang disajikan disini masih kue pagi (kue basah) yang harus diganti setiap harinya karena tanpa pengawet.
Pakwen Kupi
Harga
Harga kopi masih di kisaran 5000 rupiah atau setara 2 STEEM, sedang harga kue 1000 rupiah atau setara 0.4 STEEM. Harganya sungguh sangat bersahabat di kantong.
Snack pagi
Jam buka
Warung kopi Pakwen ini buka setiap hari selama 24 jam tanpa tutup, mereka hanya ganti shift jaga saja. Itulah sebabnya sengaja warung ini tidak dibuatkan pintu karena mereka gak pernah tutup.
Pengunjung dari SMK Negeri 3
Pengunjung
Pengunjung rutin dari warung ini adalah guru SMK Negeri 3 karena terletak berhadapan dengan lokasi warung kopi ini. Heriadi sebagai steemian aktif yang merupakan admin Hot News dan guru yang mengajar di SMK Negeri 3 ini kerap menggunakan warung ini sebagai tempat Meet Up kecil-kecilan untuk mengajarkan steem-atlas kepada steemian seputaran Lhokseumawe.
Heriadi mengajarkan steem-atlas
Beberapa Steemian juga sering aku arahkan untuk kemari jika ingin mendapatkan bimbingan terkait Steemit. Ayijufridar sebagai pengguna baru @steem-atlas hari ini Senin (21/04/2025) kuajak Meet Up disini untuk sharing cara membuat pin lokasi di steem-atlas.
@ayijufridar belajar steem-atlas
Akun Media Sosial
Tidak ada akun media sosial untuk warung ini. Namun kamu bisa dapat informasi dan lokasinya dengan mudah setelah bergabung dengan steem-atlas.
Lokasi di peta
Bagi kamu yang ingin berkunjung kemari silahkan klik link berikut untuk mendapatkan lokasi di peta.
Google Maps
Thank you for posting this on Steem Atlas...
For more information about posting on Steem Atlas check out our Curation Guidelines...
Thank you for setting a beneficiary to @steem-atlas, it will help the project grow.
To help improve your posts on Steem Atlas, and increase your chances of winning in the Atlas Challenge, check out these 21 Tips...
Thank you for helping to teach people how to use Steem Atlas.
0.00 SBD,
0.19 STEEM,
0.19 SP
You're welcome.
Terima kasih @radjasalman dan Brade @heriadi yang sudah berbagi ilmu tentang @steem-atlas dan staking crypto.
0.00 SBD,
0.05 STEEM,
0.05 SP
Sama-sama 🤗
https://x.com/BagiChipUntung/status/1914183152509268419?t=N5lg8ZTeCvgep35efQs03A&s=19
Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.
Masya Allah pak
Walaupun jam istirahat sekolah jadi sempit tetapi tetap mau meluangkan waktu untuk mengajar orang lain dengan iklhas hati, sehat selalu untuk bapak 😬☺️
Hanya sharing sambil ngopi aja, hehe
Supporting the Steem Atlas project.
Thank you from the @pennsif.witness team.