Tindakan Kebaikan terhadap Hewan dalam Kehidupan Sehari-hari @sriiza

in Steem of Animals2 days ago (edited)

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

1000055887.png

💗💗💗Acts of Animal Kindness in Your Daily Life💗💗💗

Hai sobat steemiant yang di Rahmati oleh Allah. senang rasanya saya bisa bersua dengan sahabat hebat semua yang ada dalam steemit ini. semoga di beri kelancaran rezeki dan kesehatan sehingga terus berkarya di blog steemit ini. Kembali lagi bertemu dengan saya @sriiza. hari ini saya akan mengikuti kontes yang di selenggarakan oleh @uzma4882. jangan lupa ya teman-teman untuk membaca postingan saya tentang bagaimana saya menyanyi hewan peliharaan saya di rumah.

Cara saya menyayangi hewan peliharaan yang ada di rumah saya seperti kucing adalah saya melakukan hal yang sangat membuat hati saya puas. Biasanya, saya akan memberikan perhatian penuh dengan cara yang lembut dan penuh kasih. Berikut adalah beberapa cara saya menyayangi kucing peliharaan di rumah dengan baik yaitu.

Pembelian umpan kucing di toko cat shop

1000040014.jpg1000040013.jpg
1000040003.jpg1000040006.jpg

1. Saya memberikan makanan yang baik
Saya memastikan untuk memberi makanan yang bergizi dan sehat untuk kucing yang ada di rumahku. Selain itu, saya juga memberikan camilan yang disukai kucing, agar dia merasa dihargai dan senang dan saya juga memberikan makanan apa yang saya makan. makanya saya membeli umpan kucing peliharaan ku di cat shops.

Bermain bersama anak bayi kucingku

1000040019.jpg1000040018.jpg
1000040021.jpg1000040048.jpg

2. Dapat Memberikan perhatian dan waktu buat kucing
Saya meluangkan waktu untuk bermain dengannya setiap hari setelah saya beraktivitas di rumah. Bermain dengan kucing bisa mempererat ikatan batin antara kucing dan yang punya kucing.dan membuat kucing merasa diperhatikan oleh pemiliknya. Misalnya, bermain dengan bola kecil atau menggunakan mainan seperti tongkat dengan tali yang menarik sehingga kucing mengikuti tali yang kita

3. menjaga kebersihan kandangnya
Saya rutin membersihkan kotak pasirnya yang tersedia di dalam kandang dan menjaga bulunya tetap bersih dengan menyikatnya dan memandikannya. Selain itu, saya juga memastikan kucing peliharaan saya merasa nyaman dengan memberinya tempat tidur yang empuk dan layak untuk kucing.

4. Mampu Memberikan kasih sayang dan pelukan

Kucing peliharaan ku sering kali menyukai belaian lembut. dan sangat manja Saya memastikan untuk memberinya pelukan dan belaian, yang membuatnya merasa aman dan dicintai oleh saya.

Dengan cara-cara ini, saya berusaha menunjukkan betapa saya menghargai keberadaannya di rumah dan betapa pentingnya dia dalam hidup saya. Mengasihi kucing peliharaan bukan hanya tentang memberi, tetapi juga memahami kebutuhan emosional dan fisiknya.

Saya menyediakan makan yangvsehat buat kucingku

1000045300.jpg1000045299.jpg

Maka dari itu saya menyediakan pakan untuk kucing saya makanan yang telah diolah. saya tidak memberikannya nasi. supaya tidak rontok bulu kucingnya. sehingga bulu kucing tetap berkilat.

Saya sedih Chiko peliharaan saya sudah hilang diambil orang, karena dia kucingnya sangat lucu dan enak buat bercanda bersama dsn sangat manja. tapi udah beberapa hari dia tidak pulang. pertama aku kira dia lagi musim kawin. akhirnya aku mencari dia.saat saya tanyakan sama anak&anak depan rumah katanya kucing saya udah di bawa sama kakak yang lewat. sedih kan? udah capek di pelihara diambil orang. sedangkan mamanya udah lama di ambil orang jadi udah hilang bibit yang mirip dengan Chiko.

Saya kepingin punya kucing bulu seperti ini juga

1000040003.jpg1000040009.jpg

Tapi Sekarang ada anak kucing lain walaupun ada dua mama kucing yang melahirkan anaknya tapi tetap tidak sama bulunya dengan Chiko. yang ini kucingnya lebih ke kucing kampung. bulunya juga pendek. warnanya juga lebih gelap-gelap. kebanyakan lahirnya hitam.

Saya juga ingin mengajak teman saya untuk mengikuti kontest ini @ulfatulrahmah, @dewirusli dan @dirapa

Sekian postingan saya tentang menyayangi hewan peliharaan ku di rumah. sampai bela-belain beli umpan yang bagus buat kucing ku. terimakasih telah mempir di blog saya. byee..byee

Salam hangat
@sriiza.

Sort:  
Loading...

Imut sekali kucingnya ya bu.. semoga kucing-kucingnya sehat selalu. Begitu juga dengan bu @sriiza.

Kucing nya sangat gemoy gemoy sekali 😍,... Terima kasih banyak atas undangan nya bu

 2 days ago 

iyaa...makanya saya suka gendong2..

 yesterday 

Terimakasih banyak @wirngo steemcurator08 telah memberikan dukungan untukku